Sunday, May 3, 2020

Solusi Ekonomi Dalam Masa Pandemi Virus Corona

 
Transaksi online
Ekonomi indonesia dimasa pandemi ini mengalami kelumpuhan sama seperti negara-negara lain yang terpapar wabah ini, entah kapan pandemi virus corona ini berakhir di indonesia yang telah memakan ribuan nyawa, virus tidak hanya menyerang fisik dan mental manusia namun juga prekonomian hampir setiap individu lebih-lebih mereka yang berprofesi sebagai pemberi jasa seperti ojek,tukang cukur,sopir taksi dsb. karena adanya himbauan dari pemerintah untuk tetap dirumah hal ini agar rantai virus ini dapat diputus namun ini menyebabkan para pekerja jasa ini semakin terpuruk ekonominya tapi merupakan langkah terbaik yang diambil pemeritah dengan harapan agar angka orang yang terjangkit di indonesia ini dapat ditekan.
   Dengan adanya masa pandemi ini rasa kemanusiaan orang-orang semakin meningkat dapat dilihat dari banyak organisasi atau kelompok masyarakat yang menyumbangkan dana dan tenaganya dalam hal membantu sesama yang terkena dampak virus corona hal ini merupakan bukti bahwa pancasila sila ke 3 pri kemanusian masih hidup di negara kita indonesia kemudian pertanyaan solusi yang bisa membantu prekonomian kita dimasa pandemi corona ini apa? agar kita tidak terlalu terpuruk dari segi ekonomi.
   Hampir seluruh rakyat indonesia mengenal yang namanya internet sekarang telah banyak platfrom internet dan aplikasi yang bisa kita gunakan sebagaia media transaksi penjualan dan pembelian untuk pemenuhan kehidupan dimasa pandemi. ini merupakan sesuatu yang dapat dimanfaatkan agar uang terus berputar dan paling tidak dapat membatu para penyedia jasa sebagai media pengirimannya dan juga kreativitas masyarakat dapat memiliki nilai jual di media sosial seperti fb, instagram dsb juga ada aplikasi jual beli yang sudah banyak kita kenal di indonesia ini seperti tokopedia, shopee, lazada dsb. jika ini mampu kita gunakan dengan baik maka permasalahan ekonomi akan terbantu masyarakat tetap dirumah dengan membeli dan menjual barang dan para penyedia jasa pengiriman tetap mendapat pemasukan istilahnya simbiosis mutualisme hehe..
   Kita semua berharap semoga masa pandemi ini dapat barlalu secepatnya dan masyarakat yang terjangkit cepat sembuh sehingga kita bisa beraktivitas seperti biasa agar kegiatan ekonomi kita kembali stabil dan bisa saling bertatap muka langsung dengan keluarga, teman dan yang lainnya.

0 comments:

Post a Comment